Workshop Penelitian dalam Pembelajaran
2022-07-23Bapak dan Ibu guru menjalankan workshop Penelitian dalam pembelajaran dengan narasumber Bapak Marisi, M.Pd. pada hari Sabtu, 23 Juli 2022 pukul 08.00-11.00 WIB.
Workshop ini dijalankan untuk lebih memantapkan dan mematangkan rencana pendampingan KTI dan KIP serta P5 bagi para siswa.
Workshop ini dijalankan untuk lebih memantapkan dan mematangkan rencana pendampingan KTI dan KIP serta P5 bagi para siswa.