Persiapan Pagelaran Kolaborasi dan Potensi
2022-06-09Setelah menjalankan PAT, mulai tanggal 4-16 Juni nanti para siswa mempersiapkan aneka acara yang akan digelar pada 17 dan 18 Juni nanti.
Para siswa berlatih bekerjasama dalam menyusun rangkaian acara pertunjukan di panggung, di ruang pameran dan juga untuk bakat memasak.
Kali ini kita akan lihat persiapan tim Potensi Lukis.
Para siswa berlatih bekerjasama dalam menyusun rangkaian acara pertunjukan di panggung, di ruang pameran dan juga untuk bakat memasak.
Kali ini kita akan lihat persiapan tim Potensi Lukis.